Pemilu

Hasil Real Count KPU: Prabowo-Gibran Unggul dengan Suara 56.11 Persen, Anies-Muhaimin 24.55 Persen, Ganjar-Mahfud 19.34 Persen

87
×

Hasil Real Count KPU: Prabowo-Gibran Unggul dengan Suara 56.11 Persen, Anies-Muhaimin 24.55 Persen, Ganjar-Mahfud 19.34 Persen

Sebarkan artikel ini
soal kesehatan ganjar anies utamakan promotif preventif prabowo fokus dokter 209122
Anies, Prabowo, Ganjar. (FoTo; Rakyat Merdeka)

Mjnews.id – Hasil Real Count KPU: Prabowo-Gibran 56.11 persen, Anies-Muhaimin 24.55 persen, Ganjar-Mahfud 19.34 persen.

Hitung cepat atau real count Pemilu 2024 terus berlangsung. Dilansir Mjnews.id melalui website resmi KPU atau pemilu2024.kpu.go.id pada Kamis, 15 Febrauri 2024, jumlah data yang masuk pukul 09.00 Wib sudah 337602 dari 823236 TPS.

KPU merilis paangan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka berhasil berada diposisi pertama dengan perolehan suara sebanyak 12.476.925 atau 56.11 persen.

Anies-Muhaiman Iskandar ada diposisi kedua dengan perolehan suara 5.459.425 atau 24.55 persen.

Sedangkan, Ganjar-Mahfud berada diperingkat terakhir dengan perolehan suara 4.300.835 atau 19.34 persen.

Disclaimer

1. Publikasi Form Model C/D Hasil adalah hasil penghitungan suara di TPS dengan tujuan untuk memudahkan akses informasi publik.

2. Penghitungan suara yang dilakukan oleh KPPS, rekapitulasi hasil penghitungan suara dan penetapan hasil pemilu dilakukan secara berjenjang dalam rapat pleno terbuka oleh PPK, KPU Kabupaten/Kota, KPU Provinsi dan KPU berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan. (*)

Kami Hadir di Google News