Nasional

Empat Orang Dilarikan ke Rumah Sakit Pasca Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama

188
×

Empat Orang Dilarikan ke Rumah Sakit Pasca Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama

Sebarkan artikel ini
66038c7a7c462 kecelakaan di gerbang tol halim utama 1265 711
Kecelakaan beruntun di Gerbang Tol Halim Utama. (Foto: tvOneNews.com)

Pihak kepolisian juga mengimbau, bagi pengendara terutama menjelang Mudik di momen-momen mudik seperti ini mulai banyak pengendara-pengendara yang kehilangan fokus atau mengantuk.

“Sebaiknya beristirahat terlebih dahulu daripada terjadi penyesalan atau seperti ini kecelakaan beruntun yang merugikan banyak orang baik itu materil maupun non materil,” katanya.

ADVERTISEMENT

banner pemkab muba

Sejauh ini mobil yang terdampak tercatat ada tujuh termasuk trukck Mabel, mobil minibus, dan juga mobil jenis pick up juga menjadi korban dari kecelakaan beruntun di Gerbang Tol Halim Utama ini.

Lalu, korban yang mengalami luka cukup parah ada empat orang telah diamankan ke Rumah Sakit UKI Jakarta
Timur.

Proses evakausi menutupi sejumlah pintu tol atau sejumlah gerbang tol di Gerbang Tol Halim Utama yang menyebabkan kemacetan, serta penumpukan kendaraan yang cukup panjang.

Namun tanpa memakan waktu lama langsung dibereskan baik dari pihak Jasa Marga berjibaku bersama dengan pihak Kepolisian, dan saat ini jalanan kembali lengang. (*)

 

Kami Hadir di Google News

ADVERTISEMENT